Jenis-jenis ban sangatlah beragam, karena ada banyak sekali medan yang bisa dilewati oleh kendaraan roda 4, oleh karena itu ban harus bisa menyesuaikan medan yang dilewati mobil, berikut ini jenis-jenis ban yang dirangkum oleh bima rental mobil purbalingga.
1. Ban Radial
Ban radial adalah ban yang terbuat dari lapisan serat yang arahnya menyilang dengan lingkar ban. tersebut ban ini sangat cocok untuk mobil penumpang maupun truk ringan, akan tetapi tidak dianjurkan untuk kedaraan berat seperti tronton.
2. Ban Tubles
Hampir semua mobil pada era modrn ini menggunakan ban tubles, ban tubles adalah ban yang dirancang untuk bisa menahan udara tanpa menggunakan ban dalam, karena tread dan linear dalam bahan ban tersebut, ban ini tidak akan langsung kempes jika tertanca benda tajam seperti paku. karena bahannya yang kuat dan dapat mengikat benda tajam tersebut.
3. Ban Bias
Ban biasa juga merupakan ban yang sering dipakai oleh kendaraan pada saat ini, karena memiliki banyak lembar chord yang digunakan sebagai rangka ban itu.
4. Run Flat Tyre (RFT)
Merupakan ban yang yang special di jenisnya, ban ini bisa berjalan jauh walaupun didalamya tidak ada udaranya atau kempes, berbeda dengan ban yang lainnya jika ban kempes tetap dibawa melajau ban akan sobek dan tercabik cabik, dengan kelebihan seperti itu pastinya banyak konsumen yang tertarik, akan tetapi ban tersebut mempunyai harga 2 kali lipat dari ban biasanya.
Dan itulah penjalasan dari kami mengenai jenis-jenis ban mobil, semoga setelah membaca artikel ini sobat bisa lebih jeli lagi untuk memilih ban yang cocok untuk mobil anda.
Anda ingin jalan-jala atau ingin mengunjungi sanak sodara, anda bisa menghubungi kami Bima Rental Mobil Purbalingga agen rental mobil terbaik dengan koleksi mobil terbaru yang bisa membuat anda nyaman dalam perjalanan, jika menyewa saja bisa kenapa harus beli.
Contact me : 082360202006